Memo


Memo
Memo adalah pesan ringkas, singkat, jelas, dan mudah untuk dipahami. Inilah 4 contoh memo bahasa Inggris yang benar-benar digunakan di masanya. Memo atau istilah panjangnya adalah memorandum dibagi menjadi 2 macam, yaitu memo resmi dan memo tidak resmi.
Berdasarkan pemakaiannya, memo resmi digunakan sebagai alat komunikasi dari seorang pimpinan kepada bawahannya. Memo pribadi (tidak resmi) dipakai sebagai nota atau surat pernyataan antar teman, saudara, atau orang lain yang memiliki hubungan yang akrab.
Fungsi dari memorandum adalah untk mengkomunikasikan hal hal yang penting seperti perubahan kebijakan, kenaikan harga atau perintah mengikuti suatu rapat, dan perubahan suatu prosedur dalam melakukan suatu hal.
Generic Structure Memo Bahasa Inggris
Setiap jenis teks disusun dengan elemen yang berbeda. Perbedaan elemen dalam penggunaan suatu teks ini dipengaruhi oelh tujuan dari masing masing teks. Begitu juga halnya dengan memorandum, agar mencapai tujuan, memorandum disusun dengan generic structure sebagai mana berikut
1. Addressee (Penerima pesan): Siapa dan dimana penerima pesan itu
2. Contain (Isi pesan): Inti dari pesan itu berkenaan dengan hal yang patut untuk segera diketahui dan dilakukan
3. Sender (pengirim pesan): Siap dan dimana penerima pesan memo tersebut.
Contoh Memo Formal Dalam Bahasa Inggris (1)

Samsung Corporation
Jakarta, Indonesia

Official memo

To: All Employees
From: Jay Washington, Manager
Date: January 06th, 2014
Subject: Farewell ceremony

We will held a farewell ceremony for Ryan Smith, Assistant Manager. The ceremony will be held at 07.00 A.M on January 8th, 2014. All employees are required to attend the ceremony.

Best regard,

Jay Washington


Komentar

  1. Perbanyak contohnya ya. Usahakan buat sendiri.
    Ingat, kalau kamu memakai sumber dari orang lain, letakkan sumber tersebut pada referensimu, sebagai ucapan terimakasih terhadap buah pemikiran mereka.
    Semangat nulisnya.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Materi Asking For and Giving Suggestion

Procedure Text

Materi Advertisement and Notice